Bansos PIP Kemdikbud 2024 Sudah Cair? Begini Cara Cek Statusnya

Senin 10 Jun 2024, 19:27 WIB
Jadwal pencairan bansos PIP Kemdikbud 2024 dan cara cek status pencairannya. (puslapdik.kemdikbud.go.id)

Jadwal pencairan bansos PIP Kemdikbud 2024 dan cara cek status pencairannya. (puslapdik.kemdikbud.go.id)

Termin pertama dilakukan pada Februari hingga April, termin kedua akan dicairkan pada sampai September. 

Sedangkan untuk termin ketiga, dialokasikan pada periode Oktober, November, dan Desember 2024. 

Cara Cek Status Pencairan PIP Kemdikbud 2024 

1. Buka website pip.kemdikbud.go.id menggunakan browser yang biasa digunakan. 

2. Klik menu "Cari Penerima PIP". 

3. Masukkan Nomor Induk Siswa Nasional (NISN) dan Nomor Induk Kependudukan (NIK) siswa. 

4. Mengisi kode captcha atau kode verifikasi yang muncul. 

5. Pilih tombol "Cek Penerima PIP"

6. Informasi terkait status penerima bantuan PIP akan ditampilkan. 

7. Jika tertera keterangan "Dana Sudah Masuk (tanggal pencairan)", maka dana PIP Kemdikbud 2024 telah dicairkan ke rekening penerima.

Itu dia informasi mengenai jadwal pencairan bansos PIP Kemdikbud 2024 dan cara cek status pencairannya. Semoga bermanfaat. (Audie Salsabila Hariyadi)

Berita Terkait
News Update