JAKARTA, POSKOTA.CO.ID – Kode redeem FF 9 Juni 2024 update penuh dengan skin senjata SG2 Free Fire. Temukan reward spesial Garena tersebut pada kode redeem FF terbaru Minggu malam ini.
Hadiah utama dari beberapa kode redeem FF gratis kali ini berupa SG2 terompet, M1887 hijau. Kamu juga bisa mendapat item eksklusif lain berupa bundle Free Fire dan Gloo Wall.
Tukarkan kode redem FF hari ini di laman penukaran resmi Garena, reward.ff.garena.com, dengan link https://reward.ff.garena.com.
Akan ada banyak pilihan login untukmu, mulai dari menggunakan akun Facebook, Google, Huawei dan VK.
Ingat sob, tukar kode redeem Free Fire dengan akun aktif ya, bukan akun guest apalagi akun fiktif. Sebab hadiah hanya akan dikirim ke akun aktif.
Setelah mengakses situs resmi Garena, segera masukan kode redeem Free Fire ke boks yang ada di laman tersebut. Tekan tombol “konfirmasi” sesudah memasukan kode, kemudian tunggu sebentar untuk proses verifikasi.
Jika kodenya berhasil di-redeem, hadiah akan langsung dikirim ke akun kamu melalui mail in game.
Kode Redeem FF Hari Ini, Minggu 9 Juni 2024 Malam
Berikut adalah sejumlah kode redeem FF hari ini 1 menit yang lalu:
Y9ATUV1WX2YZ3BCD
F2GH3JKL5MN6P8QR
RS9TU7V8WX3YZ5AB
Y5ATU7CE8VW1XY2Z
4G6HJ9KL3NM2PQRX
S8W9X3Y4Z5B6C7DE
B7D4F9G2HJ3K6MNP
4E6FGH8IJ2KL3MNP