Berikut cara mendaftar Kartu Prakerja gelombang 69.
- Buka website resmi Kartu Prakerja www.prakerja.go.id.
- Buat akun Prakerja dengan memasukan alamat email.
- Lengkapi data diri dengan verifikasi KTP dan KK dan memasukan 16 digit NIK dan 16 digit KK serta tanggal lahir.
- Masukan data diri sesuai dengan yang ada di KTP.
- Lakukan verifikasi KTP dengan mengunggah foto e-KTP untuk lanjut ke tahap selanjutnya.
- Verifikasi wajah dengan mengikuti panduan yang tertera.
- Jawab pertanyaan terkait alasan mengikuti Kartu Prakerja.
- Isi pertanyaan mengenai pelatihan yang diminati dan keterampilan.
- Verifikasi nomor HP yang masih aktif.
- Isi pertanyaan mendaftar sesuai dengan kondisi peserta.
- Ikuti Tes Kemampuan Dasar (TKD).
Berikut tahapan yang harus anda lakukan saat terpilih menjadi peserta Kartu Prakerja gelombang 69.
- Gabung gelombang 69.
- Pilih pelatihan.
- Ikuti Pelatihan.
- Beri rating dan ulasan.
- Isi dua survei Kartu Prakerja.
- Dapatkan insentif Rp700.000.
Disclaimer: Poskota tidak menjamin anda mendapat saldo DANA Rp700.000 bila tidak mengikuti aturan yang sudah dijelaskan pada artikel ini.