Bansos ini bertujuan membantu masyarakat yang terdampak inflasi dan kenaikan harga bahan pangan
5. Program Indonesia Pintar (PIP). Kabar gembira bagi para pelajar! PIP tahap 2 cair pada bulan Juni 2024. Bantuan pendidikan ini diberikan kepada anak usia SD, SMP, SMA, dan SMK dari keluarga miskin atau rentan miskin.
Besaran bantuan bervariasi tergantung jenjang pendidikan, mulai dari Rp450.000 hingga Rp1,8 juta. Penyaluran dilakukan melalui rekening SimPel Bank Himbara (BRI, BNI, Mandiri, BTN).
6. Bantuan Sosial (Bansos) Atansi Yapi. Kabar gembira bagi pekerja konstruksi. Bantuan sosial (bansos) Atansi Yapi akan cair pada Juni 2024.
Bantuan ini diberikan kepada pekerja konstruksi informal yang terdaftar di Kementerian PUPR.
7. Kartu Jakarta Pintar (KJP) Plus. Bagi pelajar di Jakarta, penyaluran KJP Plus tahap kedua untuk tahun ajaran 2023/2024 akan dilakukan pada Juni 2024. Besaran bantuan KJP Plus bervariasi tergantung jenjang pendidikan.
8. Kartu Prakerja Gelombang 69. Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 69 diprediksi akan dibuka pada Juni 2024. Penerima manfaat akan mendapatkan pelatihan dan bantuan biaya senilai Rp3.350.000.
Di tengah situasi ekonomi yang sulit, khususnya dengan kenaikan harga kebutuhan pokok, pemerintah kembali menunjukkan keperduliannya untuk membantu masyarakat melalui penyaluran 8 bansos pada bulan Juni 2024.
Tujuan adanya 8 bansos yang akan cair di bulan Juni 2024 ini untuk sebagai memenuhi kebutuhan pangan pokok bagi masyarakat miskin dan rentan.
Meningkatkan kesejahteraan keluarga miskin melalui pemberian bantuan conditional cash transfer (CCT) dengan syarat tertentu.
Membantu masyarakat miskin di desa dalam menghadapi dampak kenaikan harga BBM. Menjaga ketahanan pangan masyarakat miskin dan rentan.
Meningkatkan akses pendidikan bagi anak usia sekolah dari keluarga miskin dan rentan. Penyaluran bansos-bansos ini diharapkan dapat mengurangi kesenjangan sosial.