3. Isi Biodata
Dalam pengisian bidoata ini, pastikan harus sesuai dengan NIK pada KTP Anda.
4. Scan Wajah
Saat mengambil gambar, pastikan pencahayaan terang agar proses perekaman mudah dilakukan.
5. Tes Kemampuan Dasar
Sebelumnya, kamu bisa lakukan registrasi di website prakerja.go.id.
Setelah input data selesai, Anda akan diminta untuk mengisi tes kemampuan dasar sebagai bagian dari rangakaian selekasi.
Demikian beberapa langkah yang bisa kamu ikuti. Selanjutnya, jika gelombang tersebut telah dibuka, kamu hanya perlu ikuti saja semua proses seleksinya.
Jika Anda dinyatakan lolos, maka Anda nantinya akan mendapatkan saldo DANA senilai Rp700 ribu.
Selamat mencoba!