Ini dia syarat pengajuan pinjaman KUR BRI 2024, yaitu:
1. Minimal berusia 21 tahun atau telah menikah.
2. Mempunyai usaha produktif.
3. Usaha telah berjalan selama 6 bulan.
4. Tidak pernah mendapatkan kredit jenis modal kerja maupun investasi secara komersil.
5. Riwayat kredit lancar atau tidak pernah menunggak
Pengajuan pinjaman dana KUR BRI 2024 bisa dilakukan di cabang bank langsung atau secara online.
Jika ke bank langsung, cukup membawa dokumen administrasi dan nanti di sana akan mengisi formulir.
Tapi jika ingin mengajukan secara online, bukalah situs kur.bri.co.id. Habis itu, lakukanlah sesuai apa yang diminta.
Itu dia informasi mengenai penjelasan mengenai angsuran pinjaman KUR BRI Rp15 juta dan benar ada jaminan atau tidak. Semoga bermanfaat. (Audie Salsabila Hariyadi)