SELAMAT! Kamu Dapat Bansos Pemerintah Mei 2024, Cek Apa Saja Yang Sudah Cair Serta Info Lengkapnya

Jumat 24 Mei 2024, 17:40 WIB
Cek info selengkapnya mengenai bansos pemerintah Mei 2024. (foto: X/Twitter @ApaWe_blabla)

Cek info selengkapnya mengenai bansos pemerintah Mei 2024. (foto: X/Twitter @ApaWe_blabla)

2. BLT Mitigasi Risiko Pangan 

Bansos ini adalah pengganti dari BLT El Nino yang sudah berakhir pada Desember 2023. 

Diberikan selama 3 bulan berturut-turut, yakni Januari sampai Maret dengan pemberian dana sebesar Rp200.000 per bulannya. 

Namun, di salah satu bulan tersebut, bansos ini belum cair sepenuhnya karena masih mempertimbangkan postur APBN 2024. 

Walaupun begitu, tidak ada kendala dan telah di lokasikan sebanyak Rp11,25 triliun oleh Kemenkeu. 

3. Bansos Program Keluarga Harapan (PKH)

Ada kategori untuk bisa menerima manfaat tersebut, terdiri dari: 

- Ibu hamil/nifas: Rp750.000 per tahap atau Rp3 juta per tahun. 
- Anak usia dini 0-6 tahun: Rp750.000 per tahap atau Rp3 juta per tahun.
- Siswa SD/Sederajat: Rp225.000 per tahap atau Rp900.000 per tahun. 

4. Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT)

Ditujukan untuk keluarga dengan kondisi sosial ekonomi yang berada di 25 persen terendah di daerah pelaksanaan. 

Bantuannya diberikan setiap 2 bulan sekali sebesar Rp200.000. 

5. Program Indonesia Pintar (PIP)

Berita Terkait

News Update