JAKARTA, POSKOTA.CO.ID - Klaim saldo DANA gratis Rp700.000 berhasil menggunakan NIK KTP. Cek selengkapnya berikut ini.
Sekarang, Anda bisa memanfaatkan NIK KTP untuk menerima bantuan berupa pendanaan dari pemerintah Indonesia.
Pemerintah menyalurkan subsidi bagi masyarakat melalui program Bernama Kartu Prakerja. Apa itu Kartu Prakerja?
Kartu Prakerja tak lain merupakan program untuk memberikan bekal bagi masyarakat sebelum menghadapi kerasnya dunia kerja.
Selain itu, untuk meringankan usaha selama mencari kerja, program ini turut menyalurkan saldo DANA gratis sebesar Rp700.000 bagi peserta.
Peserta hanya memerlukan NIK KTP untuk memperoleh subsidi uang gratis Rp700.000 dari pemerintah. Mudah, bukan?
Keutamaan NIK KTP
NIK KTP berfungsi untuk verifikasi data diri pada proses pendaftaran akun Kartu Prakerja. Maka dari itu, penting bagi peserta memiliki NIK KTP aktif.
Pastikan pemilik NIK KTP sudah berusia 18 tahun dan maksimal 64 tahun. Sementara dalam satu KK, maksimal dua NIK KTP yang bisa ikut program ini.
Setelah sejumlah persyaratan, Anda harus mengikuti Tes Kompetensi Dasar (TKD) secara online dalam Waktu 40 menit.
Jika lulus, maka Anda masuk tahap pelatihan. Pelatihan ini memberikan insentif pertama sebesar Rp600.000.