3 Tips Mudah Memakai Eyeliner untuk Pemula yang Baru Belajar Makeup

Selasa 14 Mei 2024, 22:59 WIB
Tutorial memakai eyeliner bagi pemula belajar makeup (Pixabay)

Tutorial memakai eyeliner bagi pemula belajar makeup (Pixabay)

Bagi pemula, seringkali sulit untuk menggambar garis eyeliner dengan rapi karena kurangnya pengalaman atau adanya getaran pada tangan.

Salah satu cara yang mudah untuk menciptakan garis eyeliner yang rapi adalah dengan mengawali proses dengan membuat titik-titik terlebih dahulu, kemudian menghubungkannya.

Mulailah dengan menempatkan titik di ujung dalam mata, di tengah-tengah, dan di bagian yang diinginkan sebagai ujung atau ekor eyeliner. Setelah itu, cukup tarik garis menyambungkan titik-titik yang sudah dibuat sebelumnya.

3. Gunakan alat bantu untuk mempermudah

Membuat garis yang teratur dan menciptakan ekor eyeliner yang indah memerlukan kesabaran. Kamu dapat menggunakan alat bantu seperti sendok untuk membantu menggambar garis sepanjang tepi mata, dan juga tape untuk menciptakan ekor eyeliner yang presisi.

Demikian tips membuat eyeliner bagi pemula dengan cara mudah yang bisa disontek.

Berita Terkait

News Update