Pelatihan yang dibeli rata-rata berupa keterampilan teknis atau softskill yang bisa menunjang karirmu di masa depan.
Untuk membeli pelatihan, gunakan saldo di dashboard Prakerja yang tersedia bagi para peserta yang lolos.
Jumlah saldo dikirim pemerintah di saldo dashboard ini adalah Rp3,5 juta.
Tidak bisa diuangkan, saldo Rp3,5 juta ini hanya dikhsusukan untuk membeli pelatihan untuk mengembangkan kapasitas diri kamu.
Beragam jenis pelatihan ini memiliki biaya yang bervariasi. Pelatihan bisa kamu beli di sejumlah platfrom mulai dari siapKerja, bukalapak, tokopedia, karir.mu dan PINTAR.
Usai membeli pelatihan dan mengikutinya hingga tuntas, kamu akan mendapat uang gratis berupa saldo DANA Rp100 ribu, tentunya bila ditarik ke akun DANA.
Uang Rp100 ribu ini diberikan setelah kamu mengisi dua survei dari pelatihan yang sudah dijalani.
Perlu diketahui, masing-masing dari dua survei ini terbukti membayar insentif tambahan dengan nominal Rp50 ribu.
Sebelum mendapat uang gratis Rp100 ribu dari mengisi dua survei tadi, kamu juga dapat mengklaim insentif Rp600 ribu dari pemerintah.
Dana tersebut diberikan sebagai reward karena kamu telah mengikuti pelatihan hingga selesai.
Daftar Kartu Prakerja
Tertarik untuk mendapat saldo DANA atau insentif dari pemerintah namun kamu belum mendaftar Kartu Prakerja? Lakukan sejumlah cara di bawah.
1. Daftar Kartu Prakerja