Panen Saldo DANA Gratis Rp700.000 dari Prakerja ke Dompet Elektronik, Ikuti Tahapan Klaimnya di Sini

Jumat 10 Mei 2024, 16:22 WIB
Panen saldo DANA gratis sebesar Rp700.000 dari program Kartu Prakerja gelombang 67 ke dompet elektronik.(Foto Edit: Mutia Dheza Cantika/Poskota)

Panen saldo DANA gratis sebesar Rp700.000 dari program Kartu Prakerja gelombang 67 ke dompet elektronik.(Foto Edit: Mutia Dheza Cantika/Poskota)

JAKARTA, POSKOTA.CO.ID - Panen saldo DANA gratis sebesar Rp700.000 dari program Kartu Prakerja gelombang 67 ke dompet elektronik, bagi Anda yang telah berhasil lolos seleksi.

Dengan pengumuman penerimaan peserta gelombang 67 Kartu Prakerja pada hari Rabu, 8 Mei 2024 kemarin, para peserta lolos bisa segera mengklaim saldo DANA gratis sebesar Rp700.000 ke dompet elektronik.

Klaim saldo DANA gratis Rp700.000 itu sendiri merupakan bagian dari insentif Prakerja yang diberikan kepada peserta untuk mengakses pelatihan dan pengembangan keterampilan yang disediakan.

Sejalan dengan tujuan transparansi dan aksesibilitas, pihak penyelenggara Kartu Prakerja telah menyediakan beberapa saluran komunikasi untuk memberikan pemberitahuan kepada peserta yang lolos seleksi. 

Salah satunya adalah melalui notifikasi lewat SMS atau elaim yang akan dikirimkan langsung kepada masing-masing peserta yang berhasil lolos. 

Selain itu, peserta juga dapat memeriksa status kelulusan melalui akun dashboard Kartu Prakerja yang telah dibuat saat mendaftar. 

Adapun tahapan lebih lanjut yang bisa Anda simak untuk mengklaim insentif saldo DANA gratis Rp700.000 dari Prakerja ke dompet elektronik.

1. Verifikasi Data

Peserta yang lolos seleksi harus melakukan verifikasi data pribadi melalui dashboard Kartu Prakerja. Tahap ini meliputi verifikasi identitas dan informasi lain yang diperlukan untuk keperluan administrasi.

2. Pilih Metode Pembayaran

Peserta kemudian diminta untuk memilih metode pembayaran yang diinginkan untuk menerima insentif saldo DANA gratis. Metode pembayaran yang tersedia termasuk transfer bank atau pilihan e-wallet seperti DANA.

Berita Terkait

News Update