JAKARTA, POSKOTA.CO.ID - Saldo DANA makin mudah didapatkan pengguna berkat tiga pplikasi penghasil uang gratis berikut ini.
Beragam aplikasi yang mampu menghasil saldo DANA gratis sudah menjamur. Pilihlah sesuai kebutuhan kamu sebagai pengguna.
Namun, apapun aplikasinya, kamu harus memehartikan satu hal penting, yakni tidak semua apk aman untuk dioperasikan.
Sebab, terdapat aplikasi yang tidak memiliki reputasi baik, tetapi memberikan tawaran menggiurkan bagi pengguna.
Besar kemungkinan, ada risiko di balik penawaran tersebut. Kamu patut berhati-hati atas penawaran dari aplikasi penghasil uang.
Lantas, apa saja aplikasi penghasil saldo DANA pilihan Poskota Dana? Berikut uraian tiga jenis aplikasi tersebut.
Jenis Aplikasi Penghasil Uang
Setidaknya ada tiga jenis aplikasi penghasil saldo DANA berupa uang gratis yang tersebar di jagat maya.
Ketiganya, ialah aplikasi game, aplikasi survei, dan aplikasi pemutar video. Ketiga jenis aplikasi itu dapat menghasilkan pundi-pundi uang.
Nominal uang yang dihasilkan ketiga aplikasi itu cukup beragam, mulai puluhan hingga ratusan ribu. Uang bisa langsung terkirim ke dompet elektronik.
1. Aplikasi Survei
Secara umum, aplikasi ini menyediakan survei yang dapat diisi responden. Responden akan menerima imbalan atas usahanya mengikuti survei.
Google Opinion Rewards menjadi aplikasi survei berbayar terpopuler saat ini. Tiap responden mendapatkan 1 dolar per survei.
2. Aplikasi Game
Sementara beberapa aplikasi game juga bisa memberikan uang bagi pemain. Pemain hanya perlu menyelesaikan setiap misi pada game.
Dengan bermain game, pundi-pundi uang gratis bisa masuk ke dalam dompet elektronik kamu tanpa syarat yang rumit.
3. Aplikasi Pemutar Video
Siapa yang tidak kenal TikTok? Ya, aplikasi satu ini ternyata mampu menghasilkan tambahan uang bagi pengguna.
TikTok mengharuskan penggunanya memutar video tertentu atau mengundang teman untuk kemudian mendapatkan koin.
Koin tersebut dikumpulkan untuk menjadi saldo DANA gratis. Klaim saldo DANA dengan mengikuti panduan di dalam game.
Dapatkan berita saldo pilihan editor dan informasi menarik lainnya di saluran WhatsApp resmi Poskota.co.id. GABUNG GRATIS DI SINI.