Memakai dana darurat bukan hal yang salah, hal ini pun dilakukan agar keuanganmu kembali seperti semula tanpa adanya tagihan pinjaman atau hutang.
Jual aset
Cara terakhir yakni dengan menjual aset yang kamu miliki demi melunasi seluruh utang pinjol. Segera jual aset yang tidak terpakai atau mempunyai peluang besar jika dijual agar tagihan pinjolmu bersih.
Nah, demikian beberapa solusi yang bisa dilakukan untuk membersihkan utang pinjol yang menumpuk demi kesejahteraan kondisi ekonomi.