Selamat! Anda Berhak Klaim Saldo DANA Prakerja Rp700.000 ke Dompet Elektronik, Cek Daftarnya di Sini

Kamis 25 Apr 2024, 20:27 WIB
Selamat, Anda berhak mengklaim saldo DANA Prakerja Rp700.000 ke dompet elektronik.(Foto Edit: Mutia Dheza Cantika)

Selamat, Anda berhak mengklaim saldo DANA Prakerja Rp700.000 ke dompet elektronik.(Foto Edit: Mutia Dheza Cantika)

JAKARTA, POSKOTA.CO.ID - Selamat, Anda berhak mengklaim saldo DANA Prakerja senilai Rp700.000 yang akan diberikan langsung ke dompet elektronik.

Klaim saldo DANA tersebut diberikan secara gratis sebagai insentif dari program Kartu Prakerja gelombang 66 untuk memberikan dukungan keuangan kepada peserta yang telah mendaftar.

Saldo DANA Prakerja senilai Rp700.000 yang dapat Anda klaim ke dompet elektronik melalui Program Kartu Prakerja Gelombang 66 itu sendiri mencakup insentif untuk pelatihan, serta pengisian survei.

Dari total saldo tersebut, sebesar Rp600 ribu merupakan insentif untuk peserta yang berhasil menyelesaikan pelatihan yang ditawarkan dalam program ini. 

Sementara itu, sisanya sebesar Rp100 ribu akan diberikan sebagai insentif bagi peserta yang telah mengisi survei evaluasi terkait program tersebut. 

Usai pendaftarannya ditutup pada 22 April 2024 kemarin, berikut adalah daftar peserta yang berhak untuk mengklaim saldo DANA Prakerja senilai Rp700.000 ke dompet elektronik.

1. Warga Negara Indonesia (WNI) Usia 18-64 Tahun

Sesuai syarat dan ketentuan peserta yang berhak menerima insentif Prakerja adalah warga negara Indonesia dalam rentang usia 18 hingga 64 tahun. 

Usia ini dianggap sebagai masa produktif di mana peserta dapat mengambil bagian dalam program pelatihan dan pendidikan.

2. Tidak Sedang Menempuh Pendidikan Formal

Kemudian daftar berikutnya, ialah peserta  yang tidak sedang menempuh pendidikan formal, seperti kuliah atau sekolah menengah. 

Berita Terkait
News Update