Ditutup Malam Ini! Buruan Daftar Prakerja Gelombang 66, Klaim Saldo DANA dari Pemerintah Rp4,2 Juta

Senin 22 Apr 2024, 16:14 WIB
Buruan daftar Pakerja Gelombabg 66 sebelum ditutup malam ini. (Prakerja.go.id)

Buruan daftar Pakerja Gelombabg 66 sebelum ditutup malam ini. (Prakerja.go.id)

JAKARTA, POSKOTA.CO.ID - Kabar penting untuk kamu yang masih bingung daftar Prakerja Gelombang 66 dan ingin klaim saldo DANA dari pemerintah Rp4,2 juta.

Berdasarkan informasi resmi dari akun media sosial @prakerja.go.id, pendaftaran Prakerja Gelombang 66 akan ditutup pada 22 April 2024 pukul 23.59 WIB.

Jadi untuk kamu yang masih belum daftar Prakerja Gelombang 66 disarankan untuk segera daftar sore ini, agar tidak ketinggalan dan bisa klaim saldo DANA dari pemerintah Rp4,2 juta.

Pasalnya, Prakerja Gelombang selanjutnya belum pasti kapan akan dibuka lagi.

Sehingga, periode ini merupakan kesempatan emas buat kamu yang ingin mendapatkan beragam manfaat dari Prakerja Gelombang 66.

Diketahui bahwa ada beberapa manfaat jika kamu lolos Prakerja Gelombang 66, di antaranya yakni sebagai berikut.

1. Pelatihan gratis

2. Sertifikat hasil pelatihan

3. Insentif

Insentif ini bisa dikonversi menjadi saldo DANA dari pemerintah Rp4,2 juta.

Dengan mengikuti Prakerja Gelombang 66, kamu juga akan lebih siap menghadapi dunia kerja atau membuka peluang usaha.

Berita Terkait
News Update