Resmi OJK! Ini Cara Ajukan Pinjaman di Pinjol Ada Modal, Bunga Rendah dan Tenor Panjang

Senin 15 Apr 2024, 13:51 WIB
Resmi OJK! Ini Cara Ajukan Pinjaman di Pinjol Ada Modal, Bunga Rendah dan Tenor Panjang (Foto: Google Play Store)

Resmi OJK! Ini Cara Ajukan Pinjaman di Pinjol Ada Modal, Bunga Rendah dan Tenor Panjang (Foto: Google Play Store)

4. Menentukan nominal saldo yang ingin diajukan dan tenor

5. Izinkan akses data pribadi seperti GPS, Kamera, hingga Mikrofon

6. Mengisi data pribadi mulai dari KTP, status pernikahan, alamat rumah, dan lainnya

7. Mengisi data pekerjaan yangmeliputi jumlah penghasilan, tanggal gajian, masa bekerjam nama perusahaan, nomor telpon perusahaan, dan lainnya

8. Memahami beberapa perjanjian pinjaman seperti bunga, biaya admin, denda keterlambatan, dan lainnya

9. Masukkan kontak darurat setidaknya 3 orang terdekat

10. Foto KP untuk melanjutkan verifikasi

11. Selfie dan verifikasi wajah sesuai perintah

12. Masukan rekening bank untuk pencairan dana

13. Selesai, jika berhasil maka uang akan langsung masuk rekening.

Sekian informasi yang dapat Anda simak terkait cara pinjam uang di pinjol Ada Modal. Selamat mencoba dan jangan lupa bergabung ke saluran WA Poskota denan klik GABUNG DI SINI untuk mendapatkan informasi menarik lainnya. 

News Update