Sebab, wasit menganggap Rizky Ridho melanggar pemain Qatar di area kotak penalti Timnas Indonesia.
Penendang penalti Qatar, Khaled Ali berhasil menceploskan bola untuk keunggulan sementara 1-0.
Susunan Pemain
Qatar (4-3-3): Youssef Abdullah; Saif Eldeen Hassam, Mohammed Alash, Hashmi Al Hussein, Abdullah Al Yazidi; Mostafa Meshal, Naif Al Hadrami, Jassem Gaber; Khaled Ali, Mahdi Salem, Ahmed Al Rawi
Pelatih: Ilidio Vale
Indonesia (3-4-3): Ernando Ari; Rizky Ridho, Komang Teguh, Muhammad Ferarri; Rio Fahmi, Ivar Jenner, Arkhan Fikri, Pratama Arhan; Witan Sulaeman, Rafael Struick, Marselino Ferdinan
Pelatih: Shin Tae-yong
Dapatkan berita pilihan editor dan informasi menarik lainnya di saluran WhatsApp resmi Poskota.co.id. GABUNG GRATIS DI SINI.