6. Jaminan tidak memenuhi ketentuan
Pastikan jaminan yang diberikan sesusi dengan ketentuan agar tidak terjadi penolakan saat melakukan pengajuan pinjaman
7. Pinjaman terlalu besar
BRI akan menolak jumlah pinjaman yang terlalu besar dan tidak masuk akal apalagi jika mengetahui kemampuan Anda.
Pihak bank dapat memperkirakan apakah Anda mampu mengembalikan pinjaman jika tidak sesuai kemampuan.
Solusinya adalah pinjamlah sesuai kemampuan Anda dan tidak terlalu besar dalam mengajukan nominal agar diterima oleh pihak bank.
Siapkan semua persyaratan yang dibutuhkan saat melakukan pinjaman, silahkan cermati kembali apa saja yang menjadi alasan pengajuan KUR ditolak.
Pinjamlah sesuai kebutuhan dan jangan bersifat konsumtif atau menggunakan dana pinjaman seenaknya padahal Anda tidak mampu untuk membayarnya di kemudian hari.
(Raihan Ali Putra Santoso)