JAKARTA, POSKOTA.CO.ID - Garena Indonesia kembali membagikan kode redeem Free Fire (FF) gratis bagi para survivors pecinta mabar.
Kali ini, ada 4 kode redeem FF yang bisa klaim hari ini Jumat 5 April 2024 secara gratis berhadiah shotgun Bunny yang jarang dimiliki playar.
Tentunya para survivors ingin mendapatkan skin senjata Shotgun Bunny ini kan secara gratis.
Yaps, Garena Indonesia bersama para youtuber dan para influencer membagikan kode redeem FF secara gratis yang bisa kalian miliki.
Tentunya kode redeem FF ini bisa kalian miliki setelah kalian bisa klaim kode redeem FF secara cuma-cuma.
Shotgun Bunny ini merupakan senjata yang jarang dimiliki para player. Dengan damage yang cukup tinggi, dua kali tembakan menggunakan Shotgun Bunny ini musuh langsung mati.
Tak hanya itu, Shotgun Bunny ini di in game miliki skin yang gagah jika dilihat para musuh. Tentunya senjata shotgun Bunny merupakan senjata rare.
Berikut Kode Redeem FF hari ini Jumat 5 April 2024, mendapatkan Token SG2 Gratis :
- JKT48 (JKT48TOKENSG)
- HABIB JA`FAR (X5HCV6PVGHH3)
- WINDAH BASUDARA (TKNSG2WINDAH)
- JKT48 Part 2 (SGJKT48TOKEN)
Cara untuk redeem kode:
1. Login ke web redeem
2. Login akun kalian bisa melalui Facebook, VK, Google, Apple ID atau Twitter
3. Masukkan kode redeem di atas
4. Re-login dan buka inbox kalian untuk klaim token