Kenangan-kenangan di masa lalu dapat mengaburkan visi tentang masa depan.
Melupakan semuanya itu akan menjernihkan pikiran dan pandangan Anda serta memungkinkan Anda untuk merencanakan masa depan. Anda harus move on.
Itulah 8 tanda sudah waktunya Anda melupakan masa lalu dan move on menurut psikologi. Ingatlah bahwa Anda tidak sendiri. Jika Anda kesulitan melupakan masa lalu, harap cari bantuan psikolog atau psikiater untuk mendapatkan penanganan khusus.
Dapatkan berita dan artikel penting seputar psikologi lainnya melalui situs dan channel WhatsApp resmi Poskota pada laman https://whatsapp.com/channel/0029VaSOwZqBvvsZqUNqja0q. (B. J. C. Pietersz)