1. Online
- Masuk situs idebku.ojk.go.id.
- Pilih menu "Pendaftaran" di halaman pertama.
- Isi semua data dengan lengkap di halaman pendaftaran.
- Lalu pilih "Selanjutnya".
- Tunggu untuk mendapatkan email dari OJK agar bisa memuat segala informasinya.
2. Offline
- Datang ke kantor OJK terdekat.
- Ke loket pengambilan formulir permintaan informasi debitur. Sebelum itu, kamu harus membawa dokumen lengkap seperti KTP atau paspor untuk WNA.
- Beri dokumen pendukung dan formulir kepada petugas OJK.
- Setelah itu, OJK akan melakukan pengecekan.
- Selesainya, akan dikirimkan hasilnya ke email yang telah didaftarkan.
Demikian informasi dari Slik OJK beserta manfaat dan cara pengecekan melalui online ataupun offline. Semoga bermanfaat. (Audie Salsabila Hariyadi)