5. Cash Cepat, pinjaman Tunai PT Arta Permata Makmur dan Ada Modal dari PT Solid Vintage Indonesia.
Cash Cepat ini masuk kedalam lima pinjol yang diblokir OJK karena tidak berizin.
Terdapat beberapa cara agar terhindar dari pinjol nakal:
1. Pastikan pinjol tersebut terdaftar di OJK. Kamu dapat mengeceknya di website https://www.ojk.go.id/.
2. Jangan mudah tergiur dengan tawaran dana cepat cair dan bunga rendah
3. Baca dengan seksama syarat dan ketentuan sebelum mengajukan pinjaman
4. Jangan berikan data pribadi kamu kepada pinjol ilegal.
5. Laporkan ke OJK jika kamu menemukan pinjol yang mencurigakan
Bagi kamu yang merasa harus mempertahankan image, dan nama baik kamu saat menggunakan pinjol ilegal jalan satu-satunya adalah ganti nomor rekening, reset HP dan uninstal aplikasinya.
Hati-hati dan lindungi dirimu dari pinjol nakal. Bagikan artikel ini kepada keluarga dan teman-teman Anda agar mereka juga terhindar dari bahaya pinjol ilegal.
Nah, untuk mengetahui informasi lebih dalam mengenai artikel-artikel lainnya seperti kriminal, nasional, lifestyle, hiburan, dan tekno.
Kamu bisa langsung bergabung di channel WhatsApp resmi Poskota melalui link ini,