JAKARTA, POSKOTA.CO.ID - Buruan klaim kode redeem ML hari ini Jumat, 29 Maret 2024 sebelum kehabisan. Banyak hadiah menarik yang tersedia untuk push rank bareng teman.
Kode redeem menjadi salah satu hal paling berharga bagi pemain game 5 vs 5 ini. Para pemain Mobile Legends tidak perlu top up diamonds lagi untuk membeli berbagai item.
Beberapa hadiah tidak terduga dapat kamu raih melalui kode redeem ini di antaranya adalah diamonds, skin, hero, fragment, koin dan lainnya .
Moonton selaku developer game Mobile Legends menyediakan banyak kode redeem tersebut, termasuk yang akan dibagikan pada artikel.
Lantas, apa saja kode redeem yang dapat digunakan dan bagaimana cara mengklaimnya? Simak selengkapnya berikut ini.
Kode Redeem ML Jumat 29 Maret 2024
PX5AW5229Y (2x Hero Fragment, 1x Skin Trial Card)
MA7TT82229X (5x Magic Dust, 2x Emblem Pack)
c26pvj2ejdhp22e72j (1x Epic Skin Fragment, 1x Brawl Ticket)
mlbbhg83cgje85kdg (2x Rare Skin Fragment, 1x Double EXP)
Card xjp26qze2vs822gak (10x Sacred Gem, 5x Magic Dust)