JAKARTA, POSKOTA.CO.ID - Nasabah BRI ayo ambil rejeki saldo DANA gratis Rp400.000 melalui top up virtual account menggunakan aplikasi BRImo.
Nasabah yang terpilih ditentukan langsung oleh DANA dan telah terdaftar secara resmi di aplikasi BRImo dan melakukan transaksi di seluruh Bank BRI di Indonesia.
Kamu bisa mendapatkan voucher saldo DANA gratis Rp400.000 hanya melakukan satu kali top up minimal Rp50.000 menggunakan VA BRImo.
Periode penukaran promo ini berlangsung dari 1 Februari - 30 April 2024.
Kamu pasti penasaran bagaimana cara mendapatkan saldo DANA gratis. Buruan ikutan sekarang dan jangan lewatkan momen berharga ini dan ambil hadiahnya sebelum kuota persediaan habis.
Berikut cara melakukan top up virtual account di aplikasi BRImo dan dapatkan saldo DANA gratis hingga Rp400.000.
- Buka aplikasi BRImo
- Pilih menu "Top Up"
- Pilih "Dana"
- Masukkan nomor akun Dana
- Masukkan nominal Top Up minimal Rp50.000
- Pilih "Virtual Account" sebagai metode pembayaran
- Klik "Lanjutkan"
- Masukkan PIN BRImo
- Transaksi Top Up berhasil
- Tunggu notifikasi Dana Kaget dari akun BRImo
Itulah cara melakukan transaksi top up menggunakan fitur VA di aplikasi BRImo. Tunggu apalagi segera dapatkan hadiah saldo DANA sebesar Rp400.000 sekarang.
Pastikan untuk selalu cek akun DANA kamu setiap saat, apakah saldo sudah masuk atau belum ke akun kamu.
Penting untuk diingat bahwa promo ini hanya berlaku untuk pengguna BRImo yang melakukan transaksi Top Up saldo Dana dengan Virtual Account BRImo.
Tetap waspada terhadap segala penipuan karena BRImo dan Dana tidak bertanggung jawab terhadap promo yang disalahgunakan.
Disclaimer:
Pemenang akan ditentukan oleh DANA maksimal 7 hari kerja di bulan selanjutnya. Voucher akan dikirimkan ke akun pengguna 2 hari kerja setelah penentuan pemenang dan pemenang akan diumumkan melalui notifikasi (push notification) pada aplikasi DANA.