JAKARTA, POSKOTA.CO.ID - Indonesia berhasil mengungguli 2 kali gol melawan Vietnam di babak kualifikasi Piala Dunia 2026, Selasa 26 Maret 2024.
Saat ini sedang berlangsung pertandingan sepak bola Yang digelar hari ini Selasa 26 Maret 2024 di My Dinh Stadium, Hanoi pukul 19.00 WIB.
Saat ini Indonesia berhasil mengungguli pada menit kesembilan, setelah Jay Idzes berhasil menanduk tendangan bola dari Thom Haye hingga gol di gawang Vietnam.
Pada menit ke 23, Indonesia kembali mengungguli ke dua kalinya. Kali ini bola berhasil digiring oleh Ragnar Oratmangoen, menuju penalti di gawang Vietnam.
Setelah kebobolan dua kali oleh Indonesia, Vietnam nyari membalas tendangan gol di gawang Indonesia. Sayangnya bola dari sepakan Nguyen Tien Linh tak berhasil membobol gawang Ernando Ari.
Ernando Ari kembali menggagalkan aksi Vietnam yang mencoba membobol gawang Indonesia.
Di laga sebelumnya, Timnas Garuda berhasil meraih gol 1-0 mengalahkan Vietnam di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta pada 21 Maret 2024 malam.
Menghadapi pertandingan melawan Vietnam kali ini, Timnas Indonesia kembali percaya diri mengalahkan Vietnam.
Berikan Egy Maulana Vikri yang saat itu berhasil mencetak gol dari umpan Pramata Arahan pada menit 52.
Pertandingan ini juga akan disiarkan secara langsung melalui stasiun televisi RCTI dan LINK live streaming melalui RCTI Plus serta Vision Plus.
Berikut LINK live streaming Indonesia vs Vietnam: