JAKARTA, POSKOTA.CO.ID - Kehadiran program Kartu Prakerja gelombang 65 untuk bisa klaim saldo DANA gratis senilai Rp700.000 menjadi kabar yang sangat dinanti-nantikan masyarakat Indonesia.
Setelah sukses pelaksanaan Program Kartu Prakerja Gelombang 64 yang diumumkan pada Kamis, 14 Maret 2024, peserta yang ingin mendaftar kembali bisa bersiap untuk mengklaim saldo DANA gratis Rp700.000 lewat program selanjutnya.
Meskipun pihak Kartu Prakerja belum mengumumkan secara resmi, kebiasaannya Program Prakerja gelombang 65 mungkin akan dibuka dalam waktu dekat ini.
Jadi, sebaiknya Anda mempersiapkan segala persyaratan yang dibutuhkan agar bisa mengklaim saldo DANA gratis langsung cair Rp700.000.
Namun, Anda bisa memastikan updatenya melalui media sosial atau laman website resminya agar tidak ketinggalan info klaim saldo DANA gratis ini.
Program Kartu Prakerja gelombang 65 yang diselenggarakan oleh pemerintah Indonesia ini sendiri bertujuan memberikan pelatihan untuk meningkatkan keterampilan dan daya saing dalam dunia kerja.
Adapun beberapa syarat yang telah dirangku oleh POSKOTA untuk Anda simak lebih lanjut jika ingin mengikuti program Kartu Prakerja gelombang 65 dan mengklaim saldo DANA gratis langsung cair Rp700.000.
Syarat dan Ketentuan
Proses pendaftaran Kartu Prakerja memiliki sejumlah syarat yang harus dipenuhi oleh calon peserta untuk memastikan bahwa program tersebut dapat diikuti oleh orang yang benar-benar membutuhkannya.
Berikut adalah beberapa syarat yang harus dipenuhi oleh peserta program Kartu Prakerja gelombang 65.
1. Kewarganegaraan Indonesia (WNI) dan Usia