JAKARTA, POSKOTA.CO.ID - Di tengah absennya V BTS karena wajib militer, pria bernama lengkap Kim Taehyung ini tetap merilis sebuah single terbaru untuk para penggemar tercintanya. Simak lirik lagu FRI(END)S milik V BTS lengkap dengan terjemahan Indonesia.
Adapun, lirik lagu FRI(END)S V BTS diketahui berbahasa Inggris. Berdasarkan keterangan yang dibagikan oleh BIGHIT MUSIC, lagu terbaru V ini mengisahkan tentang cinta berbalut romansa yang menarik serta jenaka.
LIrik lagu FRI(END)S V BTS sendiri bergenre Pop Soul R&B yang sukses memanjakan telinga para pendengar serta penggemarnya. Lagu tersebut secara resmi dirilis pada 15 Maret 2024 melalui kanal Youtube HYBE LABELS.
Langsung saja, berikut lirik lagu FRI(END)S yang dinyanyikan oleh V BTS dengan terjemahan Indonesia yang maknanya bisa kamu pahami.
LIRIK LAGU
(Friends)
Ooh
You're in my head
I had plans for the weekend (Ah)
But wound up with you instead
Back here again (Oh)
Got me deep in my feelings
When I should be in your bed (Oh)
You and I go back to like '09, it's like forever
And you were there my lonely nights, yeah
Keeping me together
So wouldn't it make sense if I was yours?
And you could call me your baby
But we say we're just, say we're just
Friends, just for now
Yeah, but friends don't say words that
Make friends feel like more than just