Bupati Pandeglang Terus Desak Reaktivasi Kereta Lebak-Pandeglang

Sabtu 16 Mar 2024, 11:42 WIB
Bupati Pandeglang, Irna Narulita saat membahas soal reaktivasi kereta api dengan pihak Balai Perkeretaan. (Foto: Ist)

Bupati Pandeglang, Irna Narulita saat membahas soal reaktivasi kereta api dengan pihak Balai Perkeretaan. (Foto: Ist)

"Kami usulkan anggaran untuk tahun 2025-2027 mendatang. Karena ada pembangunan perkeretaan di wilayah yang menjadi kewenangan kami, salah satunya di Pandeglang," imbuhnya.

Pihaknya pun meminta dukungan dari Pemkab Pandeglang, dan semua pihak untuk sama-sama mendorong agar usulan anggaran bisa direalisasi.

"Kami mohon bantuan juga supaya usulan yang kami lakukan bisa segera direalisasi. Sehingga reaktivasi jalur kereta api bisa secepatnya dilakukan," pintanya. (Samsul Fatoni)

Berita Terkait

News Update