Ia menambahkan, atas kondisi cuaca ekstrem saat ini terjadi, dirinya belum bisa melakukan aktivitas kuliner di kawasan Pantai Batako Teluk tersebut, karena ombak masih naik ke permukaan dermaga.
"Belum bisa berjualan lagi, nunggu cuaca bagus dulu. Karena kan pascaditerjang gelombang tinggi dan angin kencang, lapak kami pada rusak," tandasnya. (Samsul Fatoni)