JAKARTA, POSKOTA.CO.ID - Tiktok merupakan sebuah aplikasi jejarin sosial berbasis platform video bermusik. Penggunanya dapat membuat, mengedit dan mempublish video tersebut.
Seiring dengan berkembangnya platform ini, selain sebagai hiburan ternyata Tiktok juga dapat bertindak sebagai aplikasi penghasil uang.
Fitur gift adalah bentuk hadiah virtual yang diberikan kepada live streamer Tiktok sebagai bentuk apresiasi dan rasa suka karena isi konten dari kreator.
Gift inilah yang dapat ditukarkan oleh kreator menjadi uang atau saldo dana.
Perlu diketahui nilai gift Tiktok tidak mengacu pada nilai mata uang Rupiah melainkan nilai tukar koin.
Harga 1 gift tiktok atau 1 koin dihargai seharga Rp250.
Semakin banyak koin yang diberikan oleh penonton saat live, maka semakin banyak pula uang yang bisa anda terima.
Setelah mendapatkan gift atau koin yang banyak, anda bisa mencairkannya melalui rekening bank, DANA atau Paypal.
Cara mencairkannya adalah sebagai berikut.
1. Buka aplikasi Tiktok
2. Klik menu profil di pojok kanan layar anda