Boleh Dicoba! Tips dan Trik Agar Pengajuan Pinjol Tidak Ditolak

Kamis 14 Mar 2024, 21:00 WIB
Tips dan trik pengajuan pinjol agar tidak ditolak (Foto/Freepik)

Tips dan trik pengajuan pinjol agar tidak ditolak (Foto/Freepik)

2. Riwayat Kredit

Jika dalam riwayat kredit sebelumnya sang kerditur melunasi utang cukup lama, tentunya akan menjadi pertimbangan bagi platform karena dengan riwayat yang buruk bisa jadi terjadi hal yang serupa.

Jika nasabah memiliki riwayat kredit yang buruk, bahkan memiliki riwayat gagal bayar dalam pinjaman sebelumnya, hal itu akan membuat nasabah mengalami penolakan dalam pengajuan pinjaman di kemudian hari.

3. Kemampuan Membayar

Dalam pengajuan pinjaman tentunya ada beberapa platform yang mewajibkan pengisisan slip gaji. Bukan hanya itu, ada juga keterangan yang memberi tahu di mana calon debitur bekerja.

Hal ini tentunya sangat penting karena dengan adanya bukti calon debitur bekerja pada suatu instansi, berarti nasabah dapat melakukan pembayaran dalam pinjaman online yang telah diajukan.

4. Izin akses

Tips terkahir adalah izin akses, ini sangat penting bagi nasabah. Dengan adanya izin akses pada ponsel akan membuat permohonan lebih mudah disetujui.

Perlu diketahui, izin akses ponsel yang diwajibkan bagi pinjol legal hanya camera, microphone, dan lokasi.

Karena dalam pengajuannya dibutuhkan untuk verifikasi data pribadi dan kelayakan kredit.

Demikian beberapa tips dan trik pengajuan pinjol agar tidak ditolak dan tentunya cara ini hanya berlaku pada aplikasi legal saja. Sebelum mengajukan pinjaman sebaiknya lebih berhati-hati agar tidak terjebak aplikasi illegal. (*)

Berita Terkait

News Update