“Mari tingkatkan kualitas puasa kita dengan lebih mengendalikan diri dalam menyikapi beragam situasi. Bukankah esensi puasa itu sendiri adalah pengendalian diri dalam menjalani kehidupan, mulai dari lubuk hati yang paling dalam hingga ucapan dan perbuatan,”tambah mas Bro.
“Selamat menjalankan ibadah puasa. Selamat mengendalikan diri lebih baik lagi,” kata Heri dan Yui. (Joko Lestari).