8. Tunggulah notifikasj pendaftaran berhasil. Proses ini biasanya memakan waktu 1x24 jam.
9. Kalau pengajuan aktivasi DANA sudah berhasil, maka DANA Paylater bisa digunakan.
DANA Paylater merupakan solusi pembayaran praktis serta aman yang dapat membantu kamu memenuhi kebutuhan pembayaran.
Gunakanlah DANA Paylater dengan bijak dan bertanggung jawab sehingga tidak menimbulkan masalah di kemudian hari.
Selalu periksa juga informasi terbaru dan terlengkap dari DANA untuk keakuratan serta informasi yang terpercaya.