Tak hanya itu, tokoh politik lain yang bermunculan menjelang Pilgub Banten ini mulai dari mantan Gubernur Banten, Wahidin Halim dikabarkan akan maju lagi di Pilgub Banten 2024.
Serta tokoh politik lainnya seperti mantan Bupati Lebak, Iti Oktavia Jayabaya yang konon dikabarkan juga akan bertarung di Pilgub Banten nanti. (Samsul Fatoni)