Tentu nanti ketika kebohongan tersebut terungkap akan menjadi konflik baru yang akan terjadi selanjutnya di keluarga Wibowo.
Sementara, meninggalnya Mama Metha saja masih belum bisa diterima oleh Nuna. Ditambah, Anggun yang kini selalu menghasut Nuna untuk membenci Baskara.
Lantas bagaimana kelanjutan kisah sinetron Cinta Tanpa Karena malam nanti?. Kira-kira bagaiaman penampilan Baskara yang kini bekerja di kantoran?.
Untuk mengetahuinya, jangan lupa saksikan sinetron Cinta Tanpa Karena yang akan tayang malam ini di RCTI. Itu dia ulasan mengenai sinopsis Cinta Tanpa Karena hari ini, 21 Februari 2024.