Mabes Polri Sebut 10 Terduga Teroris yang Ditangkap Densus 88 Jaringan Jamaah Islam (JI) Wilayah Jawa Tengah

Jumat 26 Jan 2024, 20:29 WIB
Ilustrasi teroris. (Karikaturis: Poskota/Suroso Imam Utomo)

Ilustrasi teroris. (Karikaturis: Poskota/Suroso Imam Utomo)

"Densus 88 Polri masih bekerja secara intensif," paparnya.

Kabid Humas Polda Jawa Tengah Kombes Satake Bayu mengatakan 10 anggota terduga teroris tersebut ditangkap di lokasi berbeda.

"Satu orang terduga teroris ditangkap di Kabupaten Karanganyar, tiga orang terduga teroris ditangkap di Kabupaten Boyolali, lima orang terduga teroris ditangkap di Kabupaten Sukoharjo, dan satu orang ditangkap di Kota Surakarta," paparnya. (Pandi)

Berita Terkait
News Update