12 Aplikasi Penghasil Uang Gratis Paling Cuan untuk Klaim Saldo DANA Gratis dan OVO

Jumat 26 Jan 2024, 10:10 WIB
12 aplikasi penghasil uang gratis paling cuan untuk klaim saldo DANA gratis dan OVO. (Foto: Ist)

12 aplikasi penghasil uang gratis paling cuan untuk klaim saldo DANA gratis dan OVO. (Foto: Ist)

Aplikasi penghasil uang selanjutnya yang bisa ditukar menjadi saldo DANA maupun OVO gratis adalah Likee. Likee merupakan aplikasi streaming berbagai video pendek yang cukup menghibur. 

Kamu hanya perlu menyukai sebanyak-banyaknya setiap postingan video pendek di sana dan mengajak teman mu sebanyak-banyaknya untuk bergabung menggunakan Likee. Semakin banyak orang yang bergabung, maka semakin banyak pula koin yang bisa didapatkan. 

8. Novelah

Novelah cocok digunakan oleh kamu yang ingin menyalurkan hobi  membaca cerita fiksi. Cukup dengan membaca berbagai buku yang ada Novelah, kamu sudah bisa mendapatkan keuntungan berupa poin yang bisa ditukar menjadi saldo dompet digital. 

Jika kamu bosan membaca, kamu bisa mencoba kegiatan lain yang tersedia di aplikasi tersebut, seperti memainkan game yang tersedia di Novelah untuk menghasilkan poin. 

9. Fish Master

Game yang satu ini dapat dicoba oleh kamu yang mempunyai hobi memancing. Fish Master merupakan permainan memancing virtual yang sangat menyenangkan. 

Pengguna bisa mendapatkan saldo DANA maupun OVO gratis dengan cara mengumpulkan koin emas dan koin kepiting yang didapat setelah berhasil menangkap ikan virtual. 

10. Neo+

Untuk mendapatkan uang gratis dari Neo+ ada 3 hal yang harus kamu lakukan. Pertama, buat akun baru untuk mendapatkan saldo DANA sebesar Rp20 ribu. 

Kemudian, ajak teman bergabung ke Neo+ untuk mendapatkan tambahan saldo Rp20 ribu lagi untuk setiap satu orang yang bergabung. Terakhir, kamu harus melakukan daily checkin untuk mendapatkan saldo tambahan.

11. Baca Plus

Berita Terkait

News Update