Makna dan Lirik Lagu Don’t Go Away - Oasis, Tidak Ingin Kehilangan Seseorang yang Berharga

Minggu 14 Jan 2024, 21:47 WIB
Makna dan Lirik Lagu Don’t Go Away - Oasis, Tidak Ingin Kehilangan Seseorang yang Berharga (Foto: IMbD)

Makna dan Lirik Lagu Don’t Go Away - Oasis, Tidak Ingin Kehilangan Seseorang yang Berharga (Foto: IMbD)

JAKARTA, POSKOTA.CO.ID - Simak lirik lagu Don’t Go Away - Oasis besrta makna dan terjemahanny berikut ini.

Lagu Don’t Go Away - Oasis dirilis pada 21 Desember 1997 silam. Lagu ini masuk dalam album yang bertajuk ‘Be Here Now’ yang berisi 40 trek lagu.

Lagu Don’t Go Away diciptakan oleh Noel Gallagher. Lagu ini mengandung kesedihan yang mendalam, terkait persaan seseorang yang tak ingin kehilangan sosok yang sangat berharga di hidupnya.

Kabarnya, lagu Don’t Go Away terinspirasi dari kisah kelam Liam Gallagher dan Noel yang pernah menyaksikan sang ibunda terpaksa harus menjalani perawatan medis di rumah sakit lantaran mengidap penyakit kanker.

Sebagai anak, tentu Noel dan Liam khawatir akan kehilangan ibunya sehingga tercetuslah lagu Don’t Go Away yang membuat tangisan para pendengarnya pecah karena liriknya yang begitu menyentuh pikiran dan perasaan atau bahkan relate dengan kehidupannya.

Lirik Lagu Don’t Go Away - Oasis

Cold and frosty morning, there's not a lot to say

About the things caught in my mind

And as the day was dawning, my plane flew away

With all the things caught in my mind

I don't wanna be there when you're coming down

Berita Terkait
News Update