“Nggak repot – repot ditanyakan segala, biasanya secara tersirat si pemberi uang sudah mengarah meminta dukungan. Tahu sama tahulah,” kata Yudi.
“Sepertinya punya pengalaman pribadi,” sindir Heri.
“Pengalaman menolak politik uang,” jawab Yudi.
“Kalau dipaksa untuk menerima pemberian uang gimana?,” tanya Heri.
“Terima saja. Pilihan terserah kita,” kata Yudi.
“Sepertinya nggak sampai memaksa – maksa begitu. Politik uang biasanya ditujukkan kepada mereka yang sudah diyakini akan memberi dukungan. Simpatisan,” ujar mas Bro.
“Yang masih diragukan loyalitasnya, biasanya akan ditinggalkan,” kata Yudi. (joko lestari)