Sinopsis Cinta Tanpa Karena 4 Desember 2023: Baskara Selamatkan Nuna yang Pingsan Terjebak di Toilet

Senin 04 Des 2023, 09:45 WIB
Sinopsis Cinta Tanpa Karena 4 Desember 2023 (Youtube/RCTI)

Sinopsis Cinta Tanpa Karena 4 Desember 2023 (Youtube/RCTI)

Baskara yang sudah tiba di klinik akhirnya berhasil menemukan Nuna. Meski sempat terkejut melihat kondisi Nuna, namun Baskara buru-buru menyelamatkan Nuna. 

Kondisi Baskara yang lagi-lagi berhasil menyelamatkan Nuna membuat Ghani sangat kesal. Ia merasa marah karena rencana yang ia susun untuk dua orang itu selalu gagal. 

Baskara dan Nuna malah terlihat semakin dekat dari hari kehari. Ghani tentu sangat tidak menyukai hal itu. Ia ingin melihat Baskara dan Nuna menderita.

Lantas, seperti apakah kisah selanjutnya?  

Untuk mengetahui jawabannya, kamu bisa menantikan episode terbaru sinetron Cinta Tanpa Karena yang akan tayang 4 Desember 2023 pukul 20.15 WIB.

Demikian informasi mengenai sinopsis Cinta Tanpa Karena 4 Desember 2023.

Berita Terkait
News Update