JAKARTA, POSKOTA.CO.ID - WA menyajikan berbagai fitur guna memberikan kemudahan kepada pengguna. Mulai dari pesan suara hingga menyembunyikan status.
Fitur penyembunyian status ini dirancang untuk memastikan bahwa status dari kontak tertentu tidak akan terlihat pada status terkini. Akan tetapi, pengguna dapat tetap melihat status yang disembunyikan dengan menggunakan langkah-langkah berikut.
Berikut Cara Melihat Status WA Meski Anda Dibisukan
Dilansir dari berbagai sumber, berikut adalah langkah-langkah untuk melihat status yang dibisukan :
-Buka aplikasi WhatsApp Pilih menu "Pembaruan"
-Klik "Lainnya" yaitu ikon titik tiga di sebelah kanan "Status"
-Klik "Pembaruan yang Dibisukan" Kemudian status yang telah dibisukan akan muncul
-Selesai
Anda bisa mengaktifkan kembali status WA yang telah dibisukan dengan cara:
-Buka aplikasi WhatsApp Pilih menu "Pembaruan"
-Klik "Lainnya" yaitu ikon titik tiga di sebelah kanan
-"Status" Klik
-"Pembaruan yang Dibisukan"
-Kemudian status yang telah dibisukan akan muncul Klik agak lama di nama status yang ingin diaktifkan statusnya Anda pun bisa kembali melihat status WA yang dibisukan
-Selesai
Itulah cara melihat status yang dibisukan, semoga bermanfaat.