Berikut ini cara menggunakan Fitur Keep me Sign In melalui PC atau laptop Anda.
- Buka Whatsapp melalui browser di PC atau laptop Anda
- Centang pada kotak keep me sign ini yang berada di bawah QR Code
- Lalu scan QR Code
- Setelah itu, akun whatsapp pada web browser akan selalu login.
- Anda dapat menggunakan whatsapp tanpa melakukan Scan QR Code berkali-kali.
Demikian ulasan mengenai cara praktis yang bisa Anda ikuti agar lebih menghemat waktu apabila menggunakan Whatsapp Web melalui PC atau laptop tanda scan QR. Semoga membantu.