Ia mengungkapkan Firli membayar uang sewa Rp650 juta per tahun sejak Februari 2021.
Rumah yang berlokasi di Jakarta Selatan itu dan rumah pribadi Firli di Bekasi telah digeledah polisi dalam rangka mencari barang bukti terkait kasus pemerasan. (Pandi)