Alhasil, banyak pengguna TikTok yang kerap membuat konten dengan menuliskan kalimat "Mba Taylor....." yang seolah-olah seperti sedang bercerita kepada Taylor Swift tentang keadaan hidupnya.
Karena banyaknya pengguna TikTok yang menggunakan istilah tersebut menjadikan kalimat "Mba Taylor" kini menjadi salah satu bahasa gaul yang populer di TikTok.
Nah, itu dia informasi lengkap mengenai arti Taylor di TikTok yang saat ini viral dan ramai digunakan.