"Jadi sebelumnya korban pernah mengeluh sakit kepada kerabatnya," ungkapnya.
Agus menyebut jenazah korban telah dibawa ke Rumah Sakit Umum Daerah(RSUD) Balaraja yang langsung diurus oleh pihak perusahaan tempat korban bekerja.
"Setelah itu korban akan dikirim ke Pontianak Kalimantan Barat tempat asal korban," pungkasnya. (Veronica Prasetio)