Nahas! Bocah 8 Tahun Tewas saat Mengambil Wudhu, Tertimpa Dinding Beton Masjid yang Ditabrak Siswa SMP

Rabu 20 Sep 2023, 08:19 WIB
Seorang anak tewas setelah tertimpa beton saat wudhu (Instagram/@terangcom)

Seorang anak tewas setelah tertimpa beton saat wudhu (Instagram/@terangcom)

Tak lama kemudian, ada mobil pikap yang tidak sengaja lewat dan seorang bapak-bapak yang memberanikan diri untuk mengangkat tubuh korban ke atas mobil pikap.

Disisi lain, Desriadi selaku Pengurus Masjid Raya Lubuk Minturun pun membenarkan jika anak yang menjadi korban robohnya dinding beton Masjid telah meninggal dunia.

"Iya itu murid TPQ Masjid Raya Lubuk Minturun. Akibat kejadian ini korban meninggal dunia," ujar Desriadi.

Diketahui, korban meninggal dunia di umur 8 tahun dan masih duduk di bangku Sekolah Dasar (SD). Sedangkan pengendara motor yang menabrak dinding beton Masjid merupakan siswa Sekolah Menengah Pertama (SMP).

News Update