JAKARTA, POSKOTA.CO.ID - Gempabumi dengan magnitudo 4.2 mengguncang Kota Jayapura, pada Selasa (19/9/2023) malam.
Disebutkan Badan Meteoroligi Klimatologi dan Geofisika (BMKG), gempabumi di Kota Jayapura tersebut terjadi sekitar pukul 22:39:22 WIB.
Lokasi gempabumi di Kota Jayapura berada dititik koordinat 2.5 LintangSelatan (LS) 140.76 BujurTimur (BT)
Pusat Gempa magnitudo 4.2 tersebut berada di laut 10 Kilometer TimurLaut Kota Jayapura, dengan kedalaman 5 Kilometer.
Rilis gempabumi dengan magnitudo 4.2 di Kota Jayapura tersebut sebagaimana dikabarkarkan BMKG dalam situs resminya pagi ini.