Viral Selebrasi Pratama Arhan Pamer Kaus Bertuliskan Azizah, Netizen: Emang Boleh Sebucin Ini?

Rabu 13 Sep 2023, 10:20 WIB
Selebrasi Pratama Arhan kembali viral (instagram/timnas.indonesia)

Selebrasi Pratama Arhan kembali viral (instagram/timnas.indonesia)

"Gue gulung juga nih bumi lama-lama," sambung yang lainnya.

Tak sampai di situ saja, aksi selebrasi Pratama Arhan pun sukses menjadikan nama 'Arhan' sebagai trending topik di X (dulunya Twitter). Netizen heboh membicarakan keromantisan dan kebucinan dari pesepak bola tersebut untuk sang istri.

Berita Terkait

News Update