"Tenaga kerja kita yang klasifikasinya PTT ini, baru beberapa bulan yang lalu sudah kita ikutan dalam program BPJS Ketenagakerjaan, dengan mengikuti 2 program, yakni JKK dan JKM. Kedepan akan kita tingkatkan dengan program yang lain", ucapnya.
Ia menyampaikan harapannya agar pihak BPJS Ketenagakerjaan kembali melaksanakan sosialisasi kepada pegawai PTT di RS Polri, agar mereka memahami manfaat program dari BPJS Ketenagakerjaan. "Tentunya dengan begitu, mereka akan termotivasi dengan kesadaran sendir, agar mendaftarkan diri menjadi peserta BPJS Ketenagakerjaan. (Ril)