Hasil Kejuaraan Dunia BWF 2023: Ana/Tiwi dan Rinov/Pitha Maju ke 16 Besar

Rabu 23 Agu 2023, 18:45 WIB
Hasil Kejuaraan Dunia BWF 2023 di babak 32 besar. (Instagram/@badmintonphoto_official)

Hasil Kejuaraan Dunia BWF 2023 di babak 32 besar. (Instagram/@badmintonphoto_official)

Setelah turun minum, Rinov/Pitha kian gencar mengumpulkan poin demi poin dan berhasil menyudahi gim kedua dengan skor kemenangan 21-15. 

Memasuki gim kedua, pasangan Jepang mulai mengambil alih permainan dan dengan cepat mencapi interval gim kedua dengan poin 11-5. 

Usai rehat, pasangan Jepang terus menjaga jarak dan mempertahankan keunggulan hingga akhir gim kedua dengan menang 21-14. 

Berlanjut ke gim ketiga, Rinov/Pitha kembali menunjukkan taring dan berhasil menyudahi interval gim kedua dengan skor 11-9. 

Pasca jeda, Rinov/Pitha tak membiarkan pasangan Jepang untuk membalikan keadaan. Ganda Indonesia pun kian cepat mengumpulkan poin hingga akhirnya menang setelah unggul 21-14 dari Jepang. 

Hasil Kejuaraan Dunia BWF 2023 

Rabu (23/8/2023) 

- Febrina Dwipuji Kusuma/Amallia Cahaya Pratiwi vs Margot Lambert/Anne Tran (Prancis): 23-21, 21-11

- Rinov Rivaldy/Pitha Haningtyas Mentari vs Kyohei Yamashita/Naru Shinoya (Jepang): 21-15, 14-21, dan 21-14

Demikian informasi mengenai hasil Kejuaraan Dunia BWF 2023 di babak 32 besar. 

Berita Terkait

News Update